Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perbedaan Kesetimbangan Homogen dengan Kesetimbangan Heterogen

1. Kesetimbangan Homogen


Kesetimbangan homogen adalah sistem kesetimbangan yang ada pada reaksi dimana semua zat yang terlibat memiliki fasa yang sama. Misalkan semua zat memiliki fasa gasatau semua pereaksi berbentuk larutan. 

Contoh reaksi dengan fasa homogen :

2. Kesetimbangan Heterogen

Kesetimbangan heterogen adalah sistem kesetimbangan yang komponennya lebih dari satu jenis fasa. Termasuk dalam bentuk kesetimbangan ini dalah reaksi yang melibatkan zat berfasa padat dan gas, atau padat dan larutan. 

Contoh reaksi kesetimbangan yang memiliki fasa heterogen adalah:


(s) menunjukkan zat dalam fasa padatan, (g) menunjukkan zat dalam fasa gas sedangkan (aq) menunjukkan zat dalam fasa larutan


Referensi:

Watoni, AH., Dini K & Meta J.2016. Kimia untuk Siswa SMA/MA kelas XI. Bandung: Penerbit Yrama Widya. 

Utami, B., Agung NCS., Lina M., Sri Y., Bakti M. 2009. Kimia untuk SMA/MA kelas XI Program Ilmu Alam. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. 

Permana, Irvan.2009. Memahami Kimia SMA/MA untuk Kelas XI Semester 1 dan 2. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. 

Suwardi., Soebiyanto& Th.Eka W. 2009. Panduan Pembelajaran Kimia untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. 

Kalsum, S., Poppy KDM & Hasmiati S. 2009. Kimia 2 Kelas XI SMA/MA. Jakarta: Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional.

Buka daftar isi materi Kimia SMA kelas X, XI, XII


Posting Komentar untuk "Perbedaan Kesetimbangan Homogen dengan Kesetimbangan Heterogen"